September 08, 2015

Rima's English Centre




Bahasa inggris merupakan bahasa internasional. Dengan menguasai bahasa inggris maka kesempatan untuk bekerja, studi, dan berbisnis skala internasional menjadi sangat memungkinkan. Oleh sebab itulah banyak orang saat ini yang mengejar belajar bahasa Inggris baik untuk anak ataupun dewasa.
Bahkan tidak jarang sekolah-sekolah dasar pun mensyaratkan kemampuan berbahasa inggris dalam materi ajarnya. Bahkan, untuk melamar suatu pekerjaan atau studi tingkat tinggi pun menjadikan bahasa Inggris sebagai salah satu syarat utama. Akan tetapi, kebutuhan akan bahasa inggris tersebut ternyata belum diimbangi dengan fasilitas pengembangan bahasa inggris. Oleh karena itu banyak yang mencari-cari tempat kursus bahasa Inggris dan rela mengeluarkan biaya berapapun demi mendapatkan sertifikat lulus standar bahasa Inggris. Nah, kesempatan tersebut tentu bisa menjadi peluang bisnis yang besar bagi anda yang pakar di bidang bahasa Inggris. Bagi anda yang telah menguasai bahasa Inggris anda memiliki kesempatan emas untuk membuka usaha kursus bahasa Inggris. Dan untuk menjalankan usaha ini tidak selalu harus membangun sebuah lembaga pembelajaran dengan skala besar, dengan membuka kursus di rumah pun bisa anda jalankan, atau bahkan dengan melayani kursus secara private, anda tidak memerlukan tempat khusus untuk berbisnis, sehingga penggunaan modal dapat di tekan.

VISI & MISI

VISI
1. Menjadikan Lembaga Pendidikan Dan Pelatihan Bahasa Inggris yang Inovatif dan Sertifikatif
2. Menjadikan proses belajar bahasa Inggris dengan metode yang paling mudah, sederhana, praktis, aprlikatif dan adaptif

MISI
1. Menjadikan belajar bahasa Inggris yang pling mudah dan pling praktis dengna menggunakan metode "Easy Voice"
2. Menjadikan pengajar berkarakter ilmuawan , berkalitas dan islami
3. Menjadikan peserta didik kreatif dan percaya diri dengna kemmapuannya
4. Menjadikan peserta didik memiliki kompetensi yang unggul 5. Menjadikan pengajar dan peserta didik bersikap adaptif terhadap perkembangan Jaman
6. Membawa kemampuan lokal menuju pengakuan global

Tidak ada komentar:

Posting Komentar