Oktober 14, 2016

A18 fikri al kahfi

Hasil gambar untuk MERCUBUANA

FIKRI AL KAHFI
44112010229
KEWIRAUSAHAAN 3
  Pabrik Kertas Tjiwi Kimia





PT. Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk adalah perusahaan produsen kertas Indonesia yang didirikan sejak tahun 1972. Perusahaan yang berkantor pusat di Jakarta ini memiliki fasilitas produksi di Sidoarjo, Jawa Timur. Sejak awal produksinya, perusahaan mampu menghasilkan produk kertas sebanyak 12.000 metrik ton per tahun. Kapasitas produksi ini kemudian tumbuh pada tahun 2006, yaitu 1.200.000 metrik ton dengan adanya alat konversi kapasitas yang memberikan tambahan sekitar 320.000 metrik ton per tahun. Variasi produk perusahaan antara lain adalah kertas khusus, kertas karbon, alat tulis kantor, buku latihan, bantalan, spiral, buku bersampul, buku gambar, tas belanja, alat tulis fancy, amplop, file folder dan lain-lain. Perusahaan ini merupakan salah satu perusahaan kertas yang mendukung dan mempromosikan penggunaan kertas daur ulang. Kertas daur ulang ini digunakan perusahaan untuk membuat kertas halus dan berbagai produk alat tulis.
PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia didirikan oleh Mr Eka Tjipta Wijaya pada tahun 1972. Awalnya, perusahaan hanya memproduksi soda kaustik. Kemudian pada tahun 1978 mesin kertas 1 dan 2 mulai beroperasi. Pabrik pengorversian dioperasikan 6 tahun kemudian dengan adanya 2 mesin untuk mencetak buku latihan. Pada tahun 1986, kapasitas produksi tahunan perusahaan meningkat tajam berkat adanya 7 mesin kertas hingga mencapai 61,500 MT per tahun. Pada akhir tahun 80-an, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia memperbesar fasilitas produksi mereka dengan Pabrik Cast Coating yang kapasitasnya mencapai 6,000 MT per tahun. Kini, dengan 13 mesin kertas, PT Pabrik Kertas Tjiwi Kimia telah memproduksi lebih dari 1.200.000 kertas MT per tahun untuk didistribusikan ke seluruh dunia.
Dalam rangka mendukung produk yang ramah lingkungan, Tjiwi Kimia membangun pabrik penghilang tinta yang memiliki kapasitas 1.800 MT per tahun. Fasilitas ini dibangun untuk mengolah limbah kertas menjadi bubur daur ulang yang kemudian diolah menjadi kertas daur ulang. Pada tahun 1989, perusahaan juga mulai menjalankan teknologi maju untuk mengolah limbah dan air yang mengintegrasikan proses fisik, kimia dan biologi
Sejarah Pencatatan Saham
Jenis Pencatatan
Saham
Tgl Pencatatan
Saham Perdana @ Rp9.500,-
9.300.000
03-Apr-1990
Pencatatan Sebagian (Partial Listing)
11.400.000
03-Apr-1990
Saham Bonus (Bonus Shares) 10 : 3
27.600.000
21-Des-1990
Pencatatan Saham Pendiri
117.300.000
04-Feb-1991
Saham Bonus (Bonus Shares) 100 : 12
49.680.000
03-Feb-1992
Dividen Saham (Stock Dividend) 100 : 15
56.531.758
09-Nop-1992
Obligasi Konversi (1993 s/d 1998)
35.346.695
 
Dividen Saham (Stock Dividend) 100 : 14
41.430.988
20-Okt-1995
Saham Bonus (Bonus Shares) 100 : 77
260.055.823
18-Des-1995
Saham Bunos dan Dividen Saham
125.536.087
17-Okt-1996
Penawaran Terbatas (Right Issue I)16 : 20 @ Rp2.725,-
587.345.081
11-Jul-1997
Total Waran Seri I yang di konversi (1999 dan 2000)
14.175.808
 
Penawaran Terbatas (Right Issue II)
1.335.702.240
20-Jul-2014
Dewan Komisaris dan Direksi
Nama
Jabatan
Linda Suryasari Wijaya Limantara Komisaris Utama
Arthur Tahya (Arthur Tahija) Komisaris
Indah Suryasari Wijaya Limantara Komisaris
Drs. Pande Putu Raka, MA Komisaris Independen
Dr. Ir. Deddy Saleh Komisaris Independen
DR. Ramelan S.H., M.H. Komisaris Independen
 
Lu Teng Wei Direktur Utama
Frenky Loa Direktur
Hendra Jaya Kosasih Direktur
Anton Mailoa Direktur
Suresh Kilam Direktur
Arman Sutedja Direktur
Suhendra Wiriadinata Direktur
Heri Santoso Liem Direktur / Sekretaris Perusahaan
Baharudin Direktur Independen

Anak usaha TKIM (Pabrik Kertas Tjiwi Kimia Tbk)
Nama Anak Usaha
Bidang Usaha
Lokasi
Mulai
Operasi
Komersial
%
Aset Sebelum
Eliminasi
(Ribuan USD)
31/12/2014
PT Mega Kertas Pratama Distributor Tangerang
1996
99,2
6
Tjiwi Kimia Trading III (BVI) Limited Distributor British Virgin Islands
1996
100
49.615
Tjiwi Kimia Finance Mauritius Limited Bidang Keuangan Mauritius
1997
100
38.453
TK Trading Limited Distributor Cayman Islands
1997
100
8.531
Tjiwi Kimia Trading (II) Limited Distributor Cayman Islands
1998
100
42.596
TK Import & Export Ltd Distributor British Virgin Islands
2001
100
6.171
Tjiwi Kimia Finance B.V. Bidang Keuangan Belanda
2004
100
4
Marshall Enterprise Ltd. Investasi Malaysia
2004
100
74.558
PT Sumalindo Hutani Jaya Kehutanan Jakarta
1992
99,99
30.040
Ruang lingkup kegiatan Anak Usaha yang bergerak di bidang keuangan adalah terutama menerbitkan wesel bayar dan memperoleh pinjaman lainnya untuk membiayai kegiatan usaha Tjiwi Kimia. Anak Usaha yang bergerak di bidang distribusi terutama bergerak dalam bidang penjualan produk untuk membantu distribusi produk Tjiwi Kimia, sedangkan ruang lingkup kegiatan Anak Usaha yang bergerak dibidang kehutanan adalah menyediakan kayu sebagai bahan baku dalam industri kertas
Hasil gambar untuk pabrik kertas tjiwi kimia

8 komentar:

  1. @B-HASRIA
    artikel yang dibuat saudari fikri sudah bagus, tetapi terlalu banyak kata kata sehinggak pembaca sangat sulit untuk memahami maksud dari artikel tersebut. Menurut saya lebih bagus jika artikel ini di kembangkan dengan kata kata yang singkat dan lebih menarik lagi.
    Terimakasih

    BalasHapus
  2. @B18-MELIANA
    Komentar saya terhadap artikel tentang PT pabrik kertas tjiwi kimia ini bagus karena ulasan tentang PT ini cukup lengkap namun sayang kurang ditampilkan logo dari PT pabrik kertas tjiwi kimia

    BalasHapus
  3. @b19 ferza mahardika
    Coba visi misi perusahan di tuliskan juga.. Kurang spesifik menjelaskan nya

    BalasHapus
  4. @b19 ferza mahardika
    Coba visi misi perusahan di tuliskan juga.. Kurang spesifik menjelaskan nya

    BalasHapus
  5. @B33-DIMAS

    Komentar: tidak ada mindmap, tidak ada visi misi, Selebihnya sudah bagus

    Saran: buatlah minmap, visi misi perusahaan kurnag spesifik penjelasannya

    BalasHapus
  6. @B43-FALAH
    Artikel yang di buat sangat pendek, yang sangat terlihat banyak hanya bagian dari dalam kolom saja, dan yang kurang dalam artikel ini adalah visi dan missi serta daftar pustaka yang tidak tertera .

    BalasHapus
  7. @B43-FALAH
    Artikel yang di buat sangat pendek, yang sangat terlihat banyak hanya bagian dari dalam kolom saja, dan yang kurang dalam artikel ini adalah visi dan missi serta daftar pustaka yang tidak tertera .

    BalasHapus
  8. @B-35-SILMI
    Komentar : belum ada mindmap nya, terlalu singkat.
    Saran : di buatkan mindmap nya dengan kata atau kalimat yg ringkas dan mudah dimengerti

    BalasHapus