Agustus 05, 2017

DARI GLOBAL MENUJU REGIONAL

    Peluang dan Tantangan Bisnis Menuju Asia


                                                      Image result for 4. Motivasi Menjadi Pengusaha Sukses
      Pernahkan anda memperhatikan sebuah fenomena menarik yang terjadi akhir-akhir ini di Asia tenggara? mengembangkan bisnis bagaikan sayap yang bebas tanpa halangan apapun untuk mewujudkannya.

           Perkembangan Asia setelah krisis keuangan Asia sangat luar biasa. secara keseluruhan, tidak hanya negara-negara Asia menunjukan pemulihan yang hebat, tetapi mereka muncul sebagai kekuatan baru dunia. Secara ekonomi, Cina khususnya tumbuh amat besar. cina telah menjadi manufakturing baru dunia. Cina bisa membuat apa pun lebih murah ketimnbang negara-negara lainnya.
           Pengembangan produk yang terus menerus melalui berbagai inovasi terobosan telah menumbuhkan nama menjadi yang terbaik dan terdepan di Indonesia. Re-invensi mereka  didukung oleh kemampuan untuk meenyesuaikan dengan keinginan konsumen telah memberi  keunggulan dalam persaingan, dan bahkan memungkinkan bisnis ekspor TAM tumbuh di negara-negara yang memiliki karateristik demografi dan ekonomi yang serupa dengan pasar domestik. bisnis ekspor berkembang pesat seiring dengan kemampuan untuk memenuhi pasar di Indonesia. 

          Perlu adanya usaha dan kerja keras untuk mewujudkan semua yang diinginkan dalam menjalan bisnis untuk menerbangkan sayapnya ke Asia  dan perusahaan-perusahaan multinasional harus sangat berhati-hati dalam menciptakan keseimbangan antara standardisasi dan efek tivilas local  dalam menjalankan usahanya. Standardisasi akan meningkatkan efisiensi dan konsitensi dalam mengembangkan bisnisnya. Pada dasarnya mengembangkan pasar bisnis di asia.

Teknik Mengembangkan Inovasi

           Kemenangan bisa dicapai dengan cara menciptakan pasar baru lewat inovasi. Inovasi harus terus dibangun melalui budaya kreatif, mengikuti tren perubahan, dan membangun pasar.
Seorang wirausaha harus segera menterjemahkan mimpi-mimpinya menjadi inovasi. Inovasi adalah kreativ yang diterjemahkan menjadi sesuatu yang dapat diimplementasikan dan memberikan nilai tambah atas sumber yang kita miliki. Sifat inovasi dapat ditumbuhkembangkan dengan memahami bahwa inovasi adalah seatu kerja keras, terobosan, dan kaizen (perbaikan terus menerus)

Melindungi Gagasan dari Hasil Kreativitas dan Inovasi

          Banyak perusahaan yang tidak mengetahui pentingnya hak perlindungan usaha. Wirausahawan harus memahami cara mendapatkan hak paten, merek dagang dan hak cipta.
Pengusaha harus memahami cara mendapatkan hak paten, merek dagang, dan hak cipta yang biasanya disebut dengan Hak Kekayaan Intelektual (HAKI), yaitu hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada seseorang atau sekelompok orang untuk memegang monopoli dalam menggunakan dan mendapatkan manfaat ekonomi dari kekayaan intelektual.

           Steve Jobs, pendiri dan mantan CEO Apple pernah berkata

"Mengingat bahwa saya akan segera mati adalah alat paling penting yang pernah saya temukan untuk membantu membuat keputusan besar dalam hidup. Karena hampir segala sesuatu-semua harapan eksternal, kebanggaan, takut malu atau gagal - hal-hal ini hanya jatuh jauh dalam menghadapi kematian, meninggalkan apa yang benar-benar penting. Mengingat bahwa Anda akan mati adalah cara terbaik yang saya tahu untuk menghindari jebakan berpikir Anda memiliki sesuatu untuk kalah. Anda sudah telanjang. Tidak ada alasan untuk tidak mengikuti kata hati Anda"



 Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar