Oktober 18, 2019

Pengembangan Produk Kaos Custom

Oleh Ardian Subagaya (@P-37

Kebutuhan primer manusia untuk menjalani masa hidup ada 4 sektor, yaitu pangan, papan dan sandang. 

1. Pangan: kebutuhan makanan
2. Papan: kebutuhan bertempat tinggal
3. Sandang: kebutuhan pakaian

Kemudian yang akan dibahas pada kesempatan kali ini adalah pada sektor sandang yaitu pakaian.
Menurut survey, industri yang tidak akan ada matinya adalah salah satunya industri fashion. Bahkan menurut survey juga meunjukkan bahwa dunia online shop dan atau marketplace yang paling banyak diminati adalah fashion, tak salah jika kemudian bahwa orang-orang banyak sekali mencari inovasi-inovasi baru dalam bidang ini.

Pada dasarnya, pengembangan produk diprakarsai oleh ide-ide yang berasal dari pemikiran seseorang, baik disengaja ataupun tidak disengaja. Misal, ada orang yang kesengajaan membuat produk baru dengan dasar belum pernah ada yang menciptakan, atau ketidaksengajaan misalnya membuat produk baru secara iseng-seng.

Untuk mengembangkan produk harus dengan ketelatenan, konsistensi dan ikhtiar. Artinya bahwa siapapun dan atau apapun produknya, kita harus selalu bisa berusaha memberikan yang terbaik untuk para konsumen.

Untuk pengembangan kaos custom itu sendiri, sebenarnya banyak sekali jasa yang menyediakan, namun kadang-kadang kebanyakan toko hanya menerima desain jadinya saja, tidak dengan pelayanan desain yang baik dan free. Kemudian saya berinisiatif mengembangkan kaos custom in dengan free design dan konsultasi, jadi calon konsumen bisa memberikan masukan-masukan apa yang ingin mereka buat pada media kaos.

Sekian blog yang dapat saya tulis.
Terimakasih. :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar