April 21, 2020

5 tahap design thinking


Penerapan 5 Tahap Desain Thinking Pada Bisnis ITskin Consultant

Tahap pertama dari proses Design Thinking adalah untuk mendapatkan pemahaman empatik tentang masalah yang dicoba untuk diselesaikan. Untuk tahapan  empatik itu saya melakukan hal-hal berikut :

Prioritaskan Pelayanan Berdasarkan Kepentingan

Tidak semua percakapan yang masuk itu penting dan mendesak. Kamu harus tahu apa yang harus kamu balas segera, sehingga pelayanan lebih bermanfaat dan pekerjaaan customer service jadi lebih efisien.
Jika ada yang bertanya hal-hal umum, kamu bisa langsung memberikan link halaman FAQ di website toko online kamu yang sudah berisi penjelasannya. Sehingga kamu tak perlu lagi menulis ulang penjelasan secara detail untuk hal-hal sepele.

Selesaikan Akar Masalah di Bisnis Kamu

Kamu tidak bisa menjamin bisnis kamu tak ada masalah, sekalipun kamu selalu memberikan yang terbaik. Ada kalanya, kamu akan menghadapi komplain dari pelanggan yang merasa dirugikan.
Saat kamu mengalaminya, komunikasi menjadi sangat penting untuk melacak akar permasalahan. Lakukan percakapan dengan sikap yang empatis agar kamu dapat memahami masalah yang sebenarnya apa, dan bisa mencari solusinya.
Terutama jika selama ini kamu sering menerima keluhan yang sama berulang kali pada suatu hal, maka berarti ada akar masalah pada hal tersebut. Kamu harus segera mengatasinya agar tidak ada keluhan yang sama dari pelanggan lainnya.

Mencari  Cari Solusi Terbaik                                              

Sebelum kamu mencari solusi, kamu perlu mengidentifikasi masalah dari sudut pandang pelanggan. Kamu perlu mencari tahu masalah yang sebenarnya terjadi. Setelah itu melakukan konsultasi  dengan orang-orang untuk memahami pengalaman dan motivasi mereka sehingga memperoleh pemahaman pribadi yang lebih jelas tentang masalah yang terlibat. Empati sangat penting untuk proses desain yang berpusat pada manusia seperti Design Thinking, dan empati memungkinkan pemikir desain untuk mengesampingkan asumsi mereka sendiri tentang dunia untuk mendapatkan wawasan tentang pengguna dan kebutuhan



Tahap berikutnya dalam dsain thingkin adalah define
Mengumpulkan informasi  hasil pengamatan dan  dari tahap empathize kemudian di olah menjadi ide-ide untuk menjalankan bisnis  dalam tahap sempatize dan define saya menemukan ide-ide untuk pengembangan bisnis saya ,saya telah mengetahui apa yag menjadi kebutuhan konsumen dan apa yang  diinginkan oleh konsumen.
Pada jaman yang semakin berkembang seperti  ini teknolohgi menjadi satu hal yang sangat penting dan snagat berkaitan dengan manusia  baik indiidu maupun kelompok. Pada dasarna teknolog di ciptakan untuk membantu dan mempermudah pekerjaan manusia tapi tidak sedikit individu/kelompok yang belum mengerti bagaimana cara menggunakan,perwatan, dan pemelihraan teknologi dengan baik .
dilatar  belakangi oleh beberapa   hal di atas maka munculah ide saya untuk membangun sebuah bisnis di bisang jasa konsultanIT selain banyak peminat dalam bisnis ini juga bisnis ini memberikan peluang  besar untuk maju   tak hanya individu yang membutuhkan jasa IT tetapi kelompok seperti kembaga Negara, penidikan dll sangat membutuhkan jasa IT  selain memberikan jasa Dalam bisnin ini juga saya dapat mengeluarkan sebuah produk dalam bentuk apalikasi  atau software-software yang di butuhkan  oleh para konsumen
tahap selanjutnya dalah prototype  setelah mendapatkan ide-ide diatas saya akan melanjutkan ke tahap berikutnya yaitu prototyping  dalam tahap iin saya akan mengimplementasikan  bisnis saya melalui  design UI agar mudah di pahami dan di mengert ioleh  konsumen.
Selanjutnya saya melakukan tahapan test untuk prodak dan jasa saya  dan melakukan evalusi  setelah melakkan evaluasasi dan mengetahui apa yang menjadi kekurangan  prodak dalam bisnis saya saya akan melakukan perbaikan dan penyempurnaan untuk prodak dan jasa dalam bisnis saya .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar