April 20, 2017

Bisnis Plan Miss Supply.co


Pesatnya pertumbuhan usaha di indonesia dibidang fashion yang membuat kemajuan pasar yang memajukan perekonomian indonesia. dengan kualitas yang baik serta keunggulan dibidang design membuat usaha ini banyak diminati oleh masyarakat.


Konsumen
Target pasar ialah remaja hingga dewasa, 
Untuk menjalankan peluang bisnis ini, ada beberapa hal penting yang perlu disiapkan terlebih dahulu, antara lain sebagai berikut :

 1. Modal utama Anda adalah skill dan pengetahuan tentang perkembangan trend  yang saat ini laris manis di pasaran. Untuk itu Anda harus jeli melihat perubahan minat konsumen melalui koran, majalah, internet, maupun mengamati perkembangan film kartun yang sedang digemari masyarakat luas. 
2.      Menjalin kerjasama dengan supplier bahan baku yang memberikan penawaran harga lebih murah tanpa harus mengesampingkan kualitas bahan yang Anda gunakan.
 
3.      Carilah tenaga kerja yang benar-benar kreatif dan memiliki skill bagus. Bila perlu lakukan seleksi ketat sebelum akhirnya menentukan tenaga kerja yang Anda gunakan.
 
4.      Selalu lakukan pengontrolan (quality control) pada konsumen hal ini penting dilakukan agar konsumen merasa puas dan senang bila membeli pakaian produk misssupply.co


5.      Perhatikan perkembangan trend dunia fashion di luar negeri agar produk-produk yang Anda sajikan  tidak ketinggalan jaman dan laris manis dipasaran dan diserbu konsumen.



SWOT. MissSupply.co      
    
     STRENGTHSKekuatan dari MissSupply.co dari segi kereatifitas dan kemampuan dalam mennarik konsumen.
       
     WEAKNESSES
Kelemahan dari brand MissSupply.co  ini  banyak pesaing yang berbisnis dibidang fashion  lainnya yang sudah berdiri lama

   OPPORTUNITIES
 Peluang yang dimiliki dari wakop mora adalah Kualitas bahan pakaian yang berkualitas dan design yang selalu melihat perkembangan zaman.

   THREATS
 Ancaman yang dimiliki dari usaha ini yaitu banyaknya usaha dibidang fashion juga yang sudah lama berkembang. 
Strategi Pemasaran
Strategi yang dilakukan yaitu dengan melihat perkembangan zaman, sebagaimana design yang lagi digemari masyarakat. sehingga saat kami produksi sudah pasti masyarakat menyukainya


Modal awal 

Modal awal kami berdua Rp 3.000.000.000
Penghasilan                 Rp. 5.000.000.000

omset sebesar              Rp. 2.000.000.000

Tidak ada komentar:

Posting Komentar