Juni 15, 2023

KEWIRAUSAHAAN DIGITAL

 

Kewirausahaan digital adalah istilah yang menggambarkan perubahan dalam cara berbisnis dan masyarakat akibat transformasi teknologi digital. Ada lima dasar bisnis digital, yaitu bisnis komunitas, toko online, pembuatan bisnis, dan promosi bisnis. Kewirausahaan digital memiliki kelebihan dan kekurangan sebagai berikut:

 

Kelebihan:

1. Mempermudah kegiatan pemasaran.

2. Memungkinkan pengaturan target yang sesuai dengan kebutuhan.

3. Biaya promosi yang lebih terjangkau dan tanpa batasan waktu.

 

Kekurangan:

1. Rentan terhadap peniruan oleh pesaing, terutama karena kreativitas menjadi faktor kunci.

2. Rentan terhadap pembajakan dan plagiat karena mudah ditiru.

 

Secara keseluruhan, saat ini kita dapat dengan mudah menjalankan bisnis. Perkembangan digital memungkinkan kita untuk berbisnis dari berbagai tempat, termasuk dari rumah. Generasi muda saat ini dituntut untuk mengikuti perkembangan zaman dan memanfaatkan teknologi digital, seperti media sosial, agar dapat dengan mudah menjalankan bisnis atau usaha mereka.

 

Link :https://youtu.be/8NdQ9B08_n4

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar