Juni 10, 2016

Kreativitas dan Inovasi Berwirausaha

Oleh : Nanda Mucika Anjelia

·         Hambatan dan Teknis Meningkatkan Kreativitas
1.       Hambatan
Ø  Hambatan Psikologis
Psikologis setiap orang berbeda-beda oleh karena itu seseorang menjadi tidak bebas dalam mengekspresi kemampuannya.
Ø  Hambatan Budaya
Budaya disetiap daerah berbeda-beda membuat cara berfikir setiap orang berbeda-beda pula disetiap daerah
Ø  Hambatan Kebiasaan Memandang
Kebiasaan memandang suatu benda atau alat adalah salah satu penghambat kreativitas.
2.       Teknik Meningkatkan Kreativitas
Ø  Perumusan malah secara kreatif
Perumusan masalah yang kreatif dapat membuat seseorang berfikir penyelesaian masalah secara kreatif pula.
Ø  Bertanya dan bertanya
Bertanya pada seorang ahli diperlukan untuk lebih memperluas gagasan kita tentang sesuatu.
Ø  Curah gagasan
Teknik ini biasa digunakan oleh kelompok untuk saling bertukar pikiran
·         Teknik Mengembangkan Inovasi
Seorang pengusaha harus memiliki hak cipta atau hak paten atas kreativitas dan inovasi yang ia miliki sehingga kreativitas yang ia buat tidak dimiliki atau diakui oleh orang lain.
·         Jenis inovasi penting yang dilakukan pengusaha
Ø  Menciptakan barang baru
Seorang pengusaha harus mampu menciptakan inovasi agar menciptakan suatu barang baru
Ø  Mengenalakn cara produksi baru
Seorang pengusaha harus memiliki cara untuk mengenalkan produksi baru yang berbeda dari pesaingnya
Ø  Pembukaan pasar baru
Agar seorang pengusaha memiliki satu tingkat lebih tinggi dari pesaingnya ia harus membuka pasar baru, khususnya pasar export atau daerah yang baru
Ø  Menciptakan organisasi industry baru
Pengusaha yang kreatif akan berfikir out of the box untuk menciptakan suatu peluang industry baru


Daftar pustaka:
1.       Nugroho, Arissetyanto. 2007. Membangun Usaha Sukses Sejak Usia Muda. Jakarta: Salemba Empat
2.        


Tidak ada komentar:

Posting Komentar