Oktober 06, 2017

KOFA - Sablon & Design




@Startup F10 -

Di era jaman sekarang percetakan sablon sangatlah dibutuhkan olehbanyak kalangan. Percetakan sudah menjadi trendi mana-mana dan menghasilkan banyak produk yang sangat bermanfaat bagimasyarakat luas.
Contoh produk yang dihasilkan oleh percetakan sablon adalah seperti gambar pada atau tulisan pada kaos, bendera, spanduk, undangan, dll. Salah satunya yang paling tren saat ini adalah kaos. Barang kebutuhan primer ini sangatlah banyak jenis gambarnya yang merupakan hasil dari percetakan sablon. 
Percetakan di jaman sekarang sudah berkembang sangat pesat, dan ada pun jenis percetakan sablonya itu manual dan modern. Percetakan manual masih menggunakan tenaga manusia yaitu dengan alat screen sejenis alat penyaring yang bentuknya kotak tipis dan datar. Sedangkan percetakan modern sudah tidak menggunakan tenaga manusia, hanya dengan printer khusus sablon yang dihubung kan ke komputer printer sudah bisa mencetakgambar pada kain. Tapi di balik itu semua pasti ada kelemahan dan kelebihannya masing –masing dan itu tergantung pada kita bagaimana menilainya.



 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar