Maret 26, 2020

Our Business Empathy

The Empathy of Kosantuy


Created By : Agung Widiantoro
Code : @R18-AGUNG














Dilihat dari pengertian empathy yang artinya kemampuan untuk melihat dunia dari sisi orang lain, yang dapat kita dapatkan dari cara melihat orang lain, orang lain rasakan, pengalaman yang sama dari orang lain Cara yang digunakan adalah mendekatkan diri dengan subyek maka untuk tema bisnis kita yang merupakan jasa yang menyediakan wadah atau tempat buat para pencari kontrakan dan menyediakan tempat untuk para pemilik asset property untuk bisa mendapatkan penghasilan lebih dari jasa yang kami berikan.
Pertama dari sudut pandang cara melihat orang lain, bisnis yang sedang kita kerjakan ini adalah suatu bisnis yang akan memberikan solusi bagi para pencari kontrakan dan pihak yang memiliki asset property dikeranakan ini akan menjadi terobosan baru bagi dunia penyewaan kontrakan yang manfaat dari wadah yang kita ciptakan ini bisa menggapai kedua belah pihak.
Kemudian dari sudut pandang orang lain rasakan, kita membuat atau memiliki ide bisnis ini adalah berdasarkan orang lain disini teman teman saya yang selalu kebingungan atau tidak tahu mau referensi terhadap apa ketika mencari kontrakan yang ideal dari segi tempat yang startegis, harga yang tentu nya sesuai dengan kantong mereka masing masing, kondisi rumah yang layak dihuni dan tentunya memberikan kenyamanan ketika dihuni.
Dan juga dari pengalaman yang sama dengan orang lain, disini kita sama sama merasakan bahwa kebutuhan dari kontrakan sebagai tempat tinggal yang nyaman dan ideal sesuai dengan spesifikasi yang di inginkan cutomer adalah hal yang sangat jarang ditemui hingga sekarang. Banyak dari pengalaman teman teman saya yang tidak nyaman dan tidak betah tinggal dengan kontrakan yang dia tinggali yang kemudian harus pindah kontrakan. Dan kadang tidak jarang walaupun sudah berpindah kontrakan tetap tidak menemukan kontrakan yang sesuai dengan spesifikasi atau keinginan nya.

Penerapan 3 bagian penting Empathy dalam bisnis kita ;
1.     Observe (Amati)
Kita akan mencoba mengamati perilaku pasar yang kita assumsikan disini sebagai para pencari kontrakan dan cara mereka berinteraksi dengan linkungan agar dapat memahami hal atau kriteria dari kontrakan yang seperti apa yang sebenarnya dibutuhkan sekarang ini.
2.     Engage (Terlibat)
Kita nanti juga akan melibatkan langsung calon calon customer yang saat ini sedang mencari kontrakan dan akan menyakan keluhan atau keinginan dari para calon cutomer dengan berbagai cara yang terbaik dan memungkinkan yang kita harapakan nanti target dari hearing atau engage activity ini adalah membantu mengungkapkan pikiran dan nilai yang mereka punya.
3.     Immerse (Merasakan Langsung)
Disini adalah cara yang effective untuk mengetahui atau merasakan situasi yang calon customer rasakan. Dan beruntungnya disini kita yang mempunyai ide ini juga berasal dari pengalaman kita sendiri pada saat mencari kontrakan yang ideal sesuai dengan harapan kita jadi setidaknya kita bisa merasakan yang calon customer rasakan dan ini akan dapat membatu design atau konsep seperti apa yang akan kita terapkan dalam bisnis kita nanti kedepan.
Kepetingan atau manfaat dari mempelari Empathy yang akan kita terus perdalam supaya mencapai konsep bisnis ideal sesuai dengan harapan customer antara lain emphati dapat membantu  men desain pemikiran untuk mengatur asumsi dari si pemikir tentang permasakahannya, pemikir bisa jadi memberikan masukan dari keingiannnya pada user, informasi yang didapat memberikan masukan yang sangat baik bagi desainer meskipun waktu pengamatan singkat, terbangun rasa empati, pemahaman, pengalaman, pandangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar